PETIK LAUT PANCER 2018
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
Petik laut adalah ritual larung sesaji ke tengah laut. Ritual ini digelar setiap satu tahun tepatnya tiap satu Syura atau satu Muharam kelender Islam. Ritual ini digelar sebagai bentuk wujud syukur masyarakat kepada Tuhan YME atas rezeki yang melimpah.
Acara ini rutin dilakukan di beberapa daerah kawasan pantai di Banyuwangi,antara lain di Pancer, Kecamatan Pesanggaran.
Acara Petik Laut Pancer ini akan dilaksanakan di Desa Pancer Kecamatan Pesanggaran pada tanggal 09 September 2018 mulai pukul 09.00 WIB.
.
.
Ayo rame-rame ke Pancer !!!
.
.
.
@kemenpar
@menpar.ariefyahya
@banyuwangi_kab
@azwaranas.a3
@m_bramuda
.
.
.
#grebegsuro #banyuwangi #majesticbanyuwangi #banyuwangitourism #pesonaindonesia #wonderfulindonesia
#banyuwangindonesiafestival2018
#bfmb2018
Salah satu agenda Banyuwangi Festival ini diselenggarakan untuk menyambut pergantian Tahun Baru Islam (Muharam) atau dalam kalender masyarakat Jawa dikenal dengan bulan Suro. Ratusan ancak (nasi yang diletakkan di atas daun pisang) juga bakal disiapin buat dimakan bersama dengan masyarakat yang datang. Festival tahunan ini rutin diselenggarakan bersama seluruh masyarakat Dusun Pekulo, Desa Kepundungan, Kec. Srono.
Ayo rame-rame ke Srono !!!
.
.
.
Senin, 10 September 2018
Pukul 12.00 WIB
.
.
.
@kemenpar
@menpar.ariefyahya
@banyuwangi_kab
@azwaranas.a3
.
.
.
#grebegsuro #banyuwangi #majesticbanyuwangi #banyuwangitourism #pesonaindonesia #wonderfulindonesia
#banyuwangindonesiafestival2018 #bfmb2018