Festival Ngopi Sepuluh Ewu Hadir Lagi !!!
➖➖➖➖➖➖➖➖
"Sekali Seruput Kita Bersaudara" mungkin menjadi jargon yang pas menggambarkan kebersamaan dan kekeluargaan masyarakat Desa Kemiren dalam menerima ribuan pengunjung yang hadir dalam festival ini.
Dengan Dresscode Nuansa Hitam dan Sopan bagi pengunjung akan menambah keunikan Festival Ngopi Sepuluh Ewu tahun ini.
Yuk melipir dari hingar bingar kota, menikmati seduhan secangkir kopi dalam nuansa alam Pedesaan dan ramah tamah masyarakat desa Kemiren.
COMING SOON FESTIVAL GENDHING USING 2018 !!! ➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖ BABAK PENYISIHAN Festival Gendhing Using sudah hampir dekat gaes Kurang 1 HARI LAGI menuju event FESTIVAL GENDHING USING 2018 Tepatnya pada tanggal 27 Oktober 2018 di Amfiteater Radio Blambangan FM Banyuwangi. . . Datang dan saksikan!!!! . . @banyuwangi_kab @jokowi @azwaranas.a3 @budi0404 . . . #festivalgendhingusing #banyuwangindonesiafestival2018 #sing #majesticbanyuwangi #pesonaindonesia #wonderfulindonesia
Lagi!! Destinasi Digital Di Banyuwangi ➖➖➖➖➖➖➖➖➖ Hallo Sobat wisata... Yuk ikuti keseruan Peresmian Destinasi Digital "Pasar Senggol RBK" (Rumah Budaya Kebo-Keboan).
Minggu, 28 Oktober 2018 Pukul 10.00 WIB Di Desa Alasmalang Akan dimeriahkan oleh Penampilan Sanggar Tari Dewi Sri dan Jaranan Wongso Kenongo - Barong Kumbo
Buruan Catet Tanggalnya, Jangan Sampai Terlewatkan!!!.